Cowok memang terkenal sebagai orang yang pendiam. Banyak kepribadian yang susah untuk ditebak dibalik sikap mereka yang cenderung cuek. Ternyata sifat dan kepribadian seorang cowok bisa dilihat dari gaya rambutnya. Penasaran? Nih, IDNtimes bocorin sifat para cowok-cowok ini berdasarkan gaya rambutnya.
1. Rambut nggak ada belahan.
Cowok yang menyisir rambutnya ke belakang tanpa model apapun merupakan cowok yang penuh ambisi di masa depan. Kamu yang memiliki rambut dengan gaya potongan sepeti ini berpotensi sukses di masa depan karena kamu telah menargetkan segala impianmu dan melakukannya sejak dini.2. Rambut belah tengah.
Kamu merupakan tipikal cowok yang bisa berpikir jernih dan seimbang. Bagimu, keluarga dan teman adalah segala-galanya dibandingkan dengan materi. Cowok dengan potongan rambut tanpa belahan ini terkenal santun. Impian banget nih!3. Rambut belah samping kiri.
Pekerjaan dan keluarga sama pentingnya nih buat kamu, cowok dengan belah rambut samping kiri. Kamu juga penyayang anak-anak dan juga binatang. Sayangnya, kamu sering melupakan waktu istirahatmu.4. Rambut belah samping kanan.
Siapa yang nyangka jika cowok rambut belah samping kanan adalah cowok yang sensitif. Ia memiliki rasa empati tinggi dan peduli terhadap orang lain. Bahkan ia rela mengutamakan kepentingan umum di atas kepentingan pribadinya.5. Rambut berponi.
Humoris! Satu kata yang bisa menggambarkan keperibadian cowok berponi. Jika sudah berbaur dengan teman-temannya tawa selalu mewarnai obrolan mereka. Namun, bukan berarti mereka nggak pernah serius lho guys! Jika sudah punya sesuatu yang ingin dicapai, cowok berponi cenderung sangat ambisius.6. Rambut keriting.
Banyak orang yang yang senang bergaul dengan tipe cowok berambut keriting. Hal ini disebabkan mereka yang berambut keriting biasanya periang dan mudah didekati. Cowok berambut keriting bisa membuat kamu selalu tersenyum.7. Rambut lurus.
Cowok yang berambut lurus adalah orang yang serius dan profesional. Baginya kejujuran merupakan modal utama dalam hidupnya. Kamu yang memiliki rambut lurus paling benci dengan sesuatu yang dipenudi dengan kebohongan. Jadi, jangan coba-coba berbohong ya guys, pada cowok berambut lurus!Nah cowok, sesuai gak dengan kepribadianmu?
0 komentar:
Posting Komentar
Terima Kasih sudah mengunjungi Blog ini
copy paste atau copas boleh tapi harus dicantumkan blog ini...
Bila comment harus pakai bahasa yang sopan dan ramah bila tidak akan dispam..